B. Arab

Pertanyaan

isi kandungan surah al mujadilagbayat 11adalah

2 Jawaban

  • Allah Menganjurkan kita senantiasa mau bekerja keras dalam menuntut ilmu dan bekerja.

    Allah berjanji akan menempatkan orang – orang yang beriman, berilmu, dan beramal saleh sesuai dengan ilmunya pada derajat yang paling tinggi.

  • Surah Al-Mujadalah : 11 menjelaskan tentang keutamaan orang orang yang beriman dan berilmu. Allah telah menjanjikan kepada orang orang yang beriman dan berilmu akan diangkat derajatnya oleh Allah Swt. 
    - Orang yang berilmu akan dihormati orang lain karena mampu mengelola sesuatu dengan baik.
    - Orang yang beriman tanpa didasari ilmu tidak akan tau apa apa. Sedangkan orang yang berilmu tetapi tidak beriman dia akan tersesat. Karena ilmu yg dia miliki bisa jadi tidak digunakan dengan baik 

Pertanyaan Lainnya