Biologi

Pertanyaan

kecoak dan katak sama sama mengalami daur hidup selama kehidupan nya.Apa persamaan dan perbedaan daur hidup dari kedua jenis hewan tersebut? lengkapi dengan skema daur hidup kecoak dan katak

1 Jawaban

  • Persamaan daur hidup kecoa dan katak adalah katak dan kecoak mengalami metamorfosis(perubahan bentuk tubuh).
    Perbezaan daur hidup kecoak dan katak adalah kecoak melakukan metamorfosis tidak sempurna sedangkan katak melakukan metamorfosis sempurna.
    SKEMA METAMORFOSIS KATAK DAN KECOA=
    Katak=telur➡berudu➡katak berekor➡katak muda➡katak dewasa.
    Kecoa=telur➡nimfa➡kecoak dewasa.
    SEMOGA JAWABANYA MEMBANTU.
    ~SEKIAN~

Pertanyaan Lainnya