Kimia

Pertanyaan

Uraikan apakah yang dimaksud dengan indikator alami? Berikan contohnya!

1 Jawaban

  • Indikator Alami adalah bahan alam yang dapat berubah warnanya dalam larutan yang sifatnya berbeda [Asam, Basa dan Netral].
    Contoh Indikator Alami antara lain sebagai berikut :
    A. Kunyit.
    B. Mahkota Bunga Sepatu.
    C. Wortel.
    D. Kulit Manggis.
    E. Kol Merah.

Pertanyaan Lainnya